Pameran Specialty Equipment Market Association atau SEMA 2011 di Las Vegas AS memang merupakan surganya modifikasi. Di sini perusahaan tuning modifikasi bersatu. Dan salah satu yang menarik adalah modifikasi pada mobil-mobil besar Hummer H2.
Hummer H2 berwarna biru yang sudah sesuai untuk offroad makin pas lagi diajak bermain lumpur. (Dok SEMA)
Satu lagi Hummer H2 bagi Anda yang memerlukan bagasi super luas. (Dok SEMA)
Hummer H2 yang digarap DUB sederhana dengan balutan warna putih, krom dan pelek unik. (Dok SEMA)
Hummer H2 yang satu ini cocok untuk dibawa untuk kongkow di jalanan. Tampilan army look nya makin mengental dengan penggunaan ban lebar dan paint job keren. (Dok SEMA)
Hummer H2 tahun 2009 ini dimodifikasi oleh perusahaan DUB. Warna merah di bodi sangat kontras dengan pelek krom berukuran besar. (Dok SEMA)
Hummer H2 ni menawarkan konsep elegan dengan penggunaan pelek super besar. (Dok SEMA)
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/11/16/163829/1768755/647/1/ragam-modifikasi-hummer-h2?p992205462
Tidak ada komentar:
Posting Komentar